1. Operasi hitung berikut yang memiliki hasil 2.112 adalah.........
A. 6.644 – 1.768 + 236 B. 5.644 – 1.686 + 154
C. 3.674 – 1.000 + 438 D. 3.674 – 1.788 + 226
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
6.644 – 1.768 + 236 = 4.876 + 236 = 5.112
5.644 – 1.686 + 154 = 3.958 + 154 = 4.112
3.674 – 1.000 + 438 = 2.674 + 438 = 3.112
3.674 – 1.788 + 226 = 1.886 + 226 = 2.112
Jawaban: D
2. Hasil dari 144 x 3 : 24 adalah........
A. 32 B. 28 C. 18 D. 8
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
144 x 3 : 24 = 432 : 24 = 18
Jawaban: C
3. Sebongkah daging beku bersuhu -18°C. daging beku tersebut diletakan dalam panci dan dipanaskan di atas api kecil. Api mengeluarkan energy panas sehingga suhu daging beku rata-rata naik sebesar 5°C setiap 2 menit. Suhu daging setelah dipanaskan selama 12 menit adalah........
A. -13°C B. 12°C C. 30°C D. 48°C
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Suhu daging beku rata-rata 5°C setiap 2 menit. Perubahan suhu daging selama 12 menit.
= 12 : 2 x 5°C
= 6 x 5°C
= 30°C
Suhu akhir daging beku
= -18°C + 30°C
= 12°C
Jawaban: B
4. Faktor persekutuan terbesar (FPB) dari 18, 27, dan 45 dalam bentuk faktorisasi prima adalah......
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Faktorisasi prima 18, 27 dan 45
18 = 2 x 3 x 3
27 = 3 x 3 x 3
45 = 3 x 3 x 5
Jawaban: A
5. Lampu A menyala setiap 25 detik, lampu B menyala setiap 40 detik. Berapa kali kedua lampu menyala bersama-sama dalam waktu 20 menit?
A. 6 kali B. 8 kali C. 10 kali D. 12 kali
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Lampu A menyala setiap 25 detik sekali
Lampu B menyala selama 40 detik sekali
Permasalahan ini dapat diselesaikan dengan mencari KPK dari 25 dan 40.
Kedua lampu menyala bersama setiap 200 detik .
20 menit = 20 x 60 = 1.200 detik
1.200 : 200 = 6
Jadi, dalam 20 menit kedua lampu menyala bersama sebanyak 6 kali.
Jawaban: A
6. Hasil dari
A. 42.875 B. 42.370 C. 20.875 D. 20.370
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
= 35 x 35 x 35
= 1.225 x 35
= 42.875
Jawaban: A
7. Diketahui n = 79.507. Nilai
A. 33 B. 34 C. 43 D. 44
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jawaban: C
8. Bentuk sederhana pecahan Nilai b =.......
A. 2 B. 3 C. 4 D. 5
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Dari pecahan diperoleh pembilang 63 dan penyebut 105. FPB dari 63 dan 105 adalah 21. Dengan demikian, pecahan dapat disederhanakan sebagai berikut.
Bentuk paling sederhana dari sehingga nilai a = 3 dan b = 5
Jadi, nilai b = 5
Jawaban: D
9. Diketahui pecahan . urutan pecahan dari terbesar adalah........
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Urutan pecahan dari terbesar:
Jawaban: B
10. Jika , nilai n =.......
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jawaban: C
11. Hasil
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jawaban: A
12. Sebuah truk mengangkut 4 ekor kerbau. Berat kerbau pertama 0,48 ton, berat kerbau kedua dan berat kerbau ketiga . jika jumlah berat keempat kerbau di dalam truk tersebut 1,89 ton, berat kerbau keempat adalah.........
A. 0,32 ton B. 0,36 ton C. 0,42 ton D. 0,46 ton
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jumlah berat kerbau dalam truk = 1,89 ton
Berat kerbau keempat
= 1,89 – (0,48 + 0,6 + 0,45)
= 1,89 – 1,53
= 0,36 ton
Jawaban: B
13. Bentuk persen dari adalah.........
A. 37,5 % B. 60,5 % C. 62,5 % D. 87,5 %
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jawaban: C
14. Ibu memanen buah alpukat. Sebanyak bagian dari hasil panen buah alpukat dijual ke pasar, 0,32 bagian dibagikan ke tetangga sekitar, dan sisinya untuk keperluan sendiri. Berapa bagiankah hasil panen buah alpukat untuk keperluan sendiri....?
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Hasil panen alpukat = 100%
Hasil panen buah alpukat untuk keperluan sendiri
= sisa alpukat setelah dijual dan dibagikan
= 100% - (60% + 32%)
= 100% - 92%
= 8%
Jawaban: A
15. Perhatikan gambar dibawah ini!
Tiggi pohon sebenarnya adalah........
A. 2,5 m B. 3 m C. 4,5 m D. 5 m
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Diketahui Skala
Tinggi pohon pada gambar = 5 cm
Tinggi pohon sebenarnya
= (5 x 100) cm
= 500 cm = 5 meter
Jawaban: D
16. Sebatang bambu sepanjang 16,8 dm terdiri atas 4 ruas. Panjang tiga ruas di antaranya 4,2 dm, 380 mm, dan 0,43 m. panjang ruas bamboo yang lain adalah.......
A. 36 cm B. 40 cm C. 44 cm D. 45 cm
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jumlah panjang ketiga ruas
= 4,2 dm + 380 mm + 0,43 m
= (4,2 x 10) cm + (380 : 10) cm + (0,43 x 100) cm
= 42 cm + 38 cm + 43 cm
= (42 + 38 + 43) cm = 123 cm
Panjang ruas bambu yang lain
= 16,8 dm – 123 cm
= (16,8 x 10) cm – 123 cm
= 168 cm – 123 cm = 45 cm
Jadi, panjang ruas bambu yang lain adalah 45 cm
Jawaban: D
17. Seorang pedagang membeli dua macam beras masing-masing sebanyak 3,8 kuintal dan 0,54 ton. Kedua jenis beras tersebut dicampur, lalu dijual di tokonya. Jika beras di toko tersisa 145 kg, beras yang terjual sebanyak.........
A. 4.195 kg B. 775 kg C. 433 kg D. 289 kg
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Beras yang terjual = 3,8 kuintal + 0,54 ton – 145 kg
= (3,8 x 100) kg + (0,54 x 1.000) kg – 145 kg
= 380 kg + 540 kg + 145 kg
= 775 kg
Jawaban: B
18. Hasil 1,5 abad – 6 windu + 20 tahun + 36 bulan adalah.......
A. 113 tahun B. 116 tahun C. 125 tahun D. 128 tahun
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
1,5 abad – 6 windu + 20 tahun + 36 bulan
= (1,5 x 100) tahun - (6 x 8) tahun + 20 tahun + (36 : 12) tahun
= 150 tahun – 48 tahun + 20 tahun + 3 tahun
= 125 tahun
Jawaban: C
19. Pak Murdi membeli 1,5 gros buku tulis, 8 lusin pensil, dan 100 buah buku gambar untuk disumbangkan kepada anak-anak korban bencana. Berapa jumlah barang-barang yang dibeli Pak Murdi adalah.......
A. 312 buah B. 321 buah C. 412 buah D. 421 buah
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jumlah barang-barang yang dibeli Pak Murdi
= 1,5 gros + 8 lusin + 100 buah
= (1,5 x 144) buah + (8 x 12) buah + 100 buah
= 216 buah + 96 buah + 100 buah
= 412 buah
Jawaban: C
20. Hasil
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Jawaban: C
21. Pak Siswo mengendarai mobil dengan kecepatan rata-rata 48 km/jam. Pak Siswo berangkat pukul 13.20 dan sampai ditujuan pukul 15.00. jarak yang telah ditempuh mobil Pak Siswo adalah..........
A. 96 km B. 90 km C. 80 km D. 72 km
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Kecepatan = v = 48 km/jam
Waktu = t = 15.00 – 13.20
= 14.60 – 13.20
= 1 jam 40 menit
Jarak :
s' = v x t
= 16 x 5 = 80 km
Jawaban: C
22. Sebuah penampung berisi air sebanyak .Kemudian, air dalam penampung tersebut dikosongkan dengan cara dialirkan melalui saluran pembuangan selama . Debit air yang mengalir melalui saluran pembuangan adalah........
A. 8 liter/menit B. 12 liter/menit C. 180 liter/menit
D. 200 liter/menit
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Debit = volume : waktu
= 3.000 : 15
= 200 liter/menit
Jawaban: D
23. Perhatikan gambar bangun dibawah ini!
Bangun sebangun ditunjukkan oleh gambar.........
A. (ii) dan (iv) B. (ii) dan (iii) C. (i) dan (iv) D. (i) dan (ii)
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Pada trapezium jumlah besar sepasang sudut pada kaki yang sama adalah 180°.
Jika besar salah satu sudut 60°, pasangan besar sudut pada kaki yang sama = 180° - 60° = 120°.
Diperoleh besar sudut-sudut trapezium (i), (ii), dan (iv) sama.
Perbandingan sisi-sisi trapezium (ii) dan (iv) sama, yaitu
Jadi, pasangan trapezium yang sebangun adalah trapezium (ii) dan (iv).
Jawaban: A
24. Keliling lingkaran di bawah ini adalah.........
A. 88 cm B. 176 cm C. 352 cm D. 2.464 cm
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Lingkaran dengan d = 56 cm
Keliling lingkaran :
K = π x d
= 22 x 8 = 176 cm
Jadi, keliling lingkaran adalah 176 cm
Jawaban: B
25. Perhatikan gambar trapesium di bawah ini!
Luas trapesium tersebut adalah.......
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Bangun datar berupa trapezium dengan a = 38 cm, b = 26 cm, dan t = 22 cm.
Luas trapezium :
Jawaban: C
26. Perhatikan bangun dibawah ini!
Luas bangun gabungan tersebut adalah.......
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Bangun datar tersebut merupakan gabungan segitiga dan persegi seperti di samping. Segitiga dengan alas a = 26 cm dan t = 10 cm.
Luas segitiga :
Persegi dengan panjang sisi = s = 18 cm
Luas persegi:
Luas bangun gabungan:
Jawaban: D
27. Perhatikan gambar berikut!
Jaring-jaring kubus ditunjukkan oleh gambar ........
A. (i) dan (ii) B. (i) dan (iii) C. (ii) dan (iv) D. (iii) dan (iv)
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
(ii) jaring-jaring (ii) dapat dirangkai menjadi kubus
(iv) jaing-jaring (iv) dapat dirangkai menjadi sebuah kubus.
Jadi, jarring-jaring kubus ditunjukkan oleh (ii) dan (iv).
Jawaban: C
28. Perhatikan gambar bangun berikut.
Luas permukaan bangun tersebut ..........
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Balok berukuran :
Panjang = p = 24 cm
Lebar = l = 18 cm
Tinggi = t = 15 cm
Luas permukaan
= 2 x (p x l + p x t + l x t)
= 2 x (24 x 18 + 24 x 15 + 18 x 15)
= 2 x (432 + 360 + 270)
= 2 x 1.062
= 2.124 cm
Jadi, luas permukaan bangun adalah
Jawaban: B
29. Perhatikan gambar bangun berikut!
Volume bangun tersebut........
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Tabung berukuran :
Jari-jari = r = 10 cm
Tinggi = t = 25 cm
Volume tabung
= 3,14 x 100 x 25
Jawaban: D
30. Perhatikan bangun berikut.
Volume gabungan bangun tersebut adalah.........
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Bangun tersebut merupakan gabungan dari kubus dan prisma segitiga.
(i) Kubus berukuran panjang rusuk =14 cm
Volume Kubus
(ii) Prisma segitiga berukuran panjang alas = a = 14 cm dan tinggi alas = b = 20 – 14 = 6 cm. tinggi prisma = t = 14 cm
Volume prisma segitiga :
Volume gabungan bangun ruang
= volume kubus + volume prisma segitiga
= 2.744 + 588
Jawaban: A
31. Arini memiliki akuarium berbentuk balok. Akuarium tersebut berukuran panjang 70 cm, lebar 45 cm, dan tinggi 50 cm. akuarium akan diisi air bersih sebanyak dari tingginya. Berapa liter air bersih yang dibutuhkan ?
A. 135 liter B. 145 liter C. 150 liter D. 160 liter
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Akuarium berbentuk balok berukuran :
Panjang = p = 70 cm
Lebar = l = 45 cm
Tinggi = t = 50 cm
Volume akuarium = volume balok
= p x l x t
= 70 x 45 x 50
Air bersih yang diperlukan
Jadi, air bersih yang dibutuhkan sebanyak 135 liter.
Jawaban: A
32. Perhatikan bidang koordinat berikut.
Titik yang memiliki koordinat (-2,4) adalah........
a. Titik P b. Titik Q c. Titik R d. Titik S
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
1) Titik P bersesuaian dengan bilangan 2 pada sumbu X dan bilangan -4 pada sumbu Y. dengan demikian, koordinat titik P(2, -4)
2) Titik Q bersesuaian dengan bilangan 4 pada sumbu X dan bilangan 2 pada sumbu Y. dengan demikian , koordinat titik Q(4, 2)
3) Titik R bersesuaian dengan bilangan -2 pada sumbu X dan bilangan 4 pada sumbu Y. dengan demikian, koordinat titik R(-2, 4)
4) Titik S bersesuaian dengan bilangan -3 pada sumbu X dan bilangan 2 pada sumbu Y. dengan demikian, koordinat titk S(-3, 2)
jadi, titik yang memiliki koordinat (-2, 4) adalah R.
Jawaban: C
33. Perhatikan gambar di bawah ini.
Banyak sumbu simetri bangun datar tersebut adalah.........
A. 1 B. 2 C. 4 D. 6
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Sumbu simetri membagi bangun datar menjadi dua bagian yang sama. Jika dilipat menurut sumbu tersebut, kedua bagian akan berimpit.
Jadi, banyak sumbu simetri pada bangun tersebut adalah 4.
Jawaban: C
34. Perhatikan data tentang banyak siswa di beberapa sekolah dasar di Kabupaten X di bawah ini.
Banyak siswa di SD Negeri 3 adalah........
A. 159 anak B. 167 anak C. 174 anak D. 178 anak
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Perhatikan tabel. Pada kolom banyak siswa yang sebaris dengan SD Negeri 3 tertulis bilangan 167. Hal ini berarti, banyak siswa SD Negeri 3 adalah 167 anak.
Jawaban: B
35. Tabel berikut berisi data banyak sekolah yang sudah menerapkan program "Budaya Baca" di beberapa kecamata.
Diagram data yang sesuai tabel di atas adalah......
JAWABAN
TUTUP JAWABAN
Langkah penyelesaian:
Nama kecamatan sebagai sumbu mendatar dan Banyak Sekolah sebagai sumbu tegak. Diagram batang yang menunjukkan tinggi Amarta 35, Madura 25, Pancasila 40, Dwarawati 15, dan Jodhipati 20 adalah pilihan d.
Jawaban: D
Comments